Sahabat K3
.jpg)
Instalasi Listrik & Penyalur Petir
Riksa uji instalasi listrik dan penyalur petir ini akan memastikan kelayakan instalasi listrik &
penyalur petir yang dipasang. Tiap instalasi sebaiknya diperiksa per tahun menjelang musim
penghujan. Istilahnya adalah internal check. Dan diharapkan selama musim penghujan, semuanya bisa
berfungsi tanpa masalah. Jadi bangunan pun akan aman serta terproteksi dan terhindar dari adanya
bahaya karena sambaran petir.
.jpg)
Proses Riksa Uji Instalasi Listrik dan Penyalur Petir
- Pemeriksaan data teknis
- Pengamatan sistem instalasi penangkal petir dan visual peralatan di lokasi
- Pencatatan data lapangan
- Membandingkan kesesuaian teknis dengan aturan standar nasional
- Evaluasi teknis untuk standardisasi yang digunakan
- Analisa dari kelayakan instalasi / pemasangan
- Laporan hasil pemeriksaan
- Avo Megger Earth Resistance Tester
- Megger Insulation Resistance Tester
- Fluke Earth Leakage Tester
- Fluke True RMS Multimeter
- Flir Infrared Thermal Imaging
- Kyoritsu Amperemeter Clamp
PT Sahabat Selamat Indonesiah adalah lembaga yang memiliki keahlian dalam memproses riksa uji
instalasi listrik dan penyalur petir. Karena kami mempunyai inspektor dengan kompetensi yang sesuai.
Sebelum perusahaan terkena sanksi, dan terjadi kecelakaan, akan jauh lebih baik apabila melakukan riksa
uji. Pencegahan lebih baik daripada mengobati.